Balsem cap Beruang – Balsem cap beruang merupakan salah satu balsem khas Makassar Sulawesi Selatan selain Balsem cap Tawon, dan merupakan varian lain dari minyak gosok cap beruang. Balsem cap beruang lebih praktis karena kemasannya yang kecil sehingga mudah dibawa ke mana-mana. Balsem cap beruang beraroma mint segar, dan rasa yang lebih panas.
Balsem cap beruang merupakan jenis balsem yang mempunyai banyak khasiat untuk berbagai masalah kesehatan. Balsem cap beruang merupakan produksi asli Indonesia yaitu di Makasar, Sulawesi Selatan.
Balsem Cap Beruang memiliki khasiat yang sama dengan Minyak Gosok cap Beruang
Khasiat, Manfaat, atau kegunaan Balsem cap Beruang
- Membantu menurunkan demam ringan
- Mengurangi sengatan terik matahari
- Mengurangi nyeri akibat rematik
- Meringankan sakit kepala
- Mengurangi sakit pada penderita sakit gigi
- Pertolongan pertama pada muntah muntah
- Meringankan sakit perut karena diare
- Mengobati bentol karena digigit serangga
- Meringankan pusing kepala
- Mencegah mabuk perjalanan
- Pertolongan pertama bagi penderita kolera
- Meringankan sakit dan nyeri otot
- Mengobati luka bakar
- Meringankan bengkak karena benturan
- Meringankan gatal gatal
- Mengobati lecet
- Mengurangi sakit ulu hati
- Membantu mengurangi batuk
Manfaat balsem cap beruang
Balsem cap beruang mempunyai manfaat yang sangat banyak untuk berbagai masalah atau gejala-gejala yang terjadi pada tubuh anda. Kandungan yang terdapat pada balsem cap beruang menjadikan balsem cap beruang mempunyai banyak khasiat manfaat. Diantaranya sebagai berikut:
- Membantu menurunkan demam ringan
Balsem gosok cap beruang mampu menurunkan demam ringan yang terjadi dengan menggosokkan di bagian tubuh. Kandungan yang ada akan meresap ke dalam kulit dan membantu menurunkan demam. - Mengurangi sengatan terik matahari
Jika anda berada di luar ruangan pada kondisi panas matahari yang terik, kulit anda akan terkena panasnya sengatan terik matahari. Dengan menggunakan balsem cap beruang maka akan membantu meredakan sengatan terik matahari sehingga kulit anda tidak terbakar oleh terik matahari. - Mengurangi nyeri akibat rematik
Kandungan panas yang ada pada balsem cap beruang akan membantu meredakan nyeri yang terjadi akibat terkena rematik. Kandungan yang ada di dalam balsem gosok cap beruang akan meresap masuk ke dalam kulit dan membantu membenarkan otot-otot dan syaraf yang rusak karena rematik. - Meringankan sakit kepala
Sakit kepala terjadi bisa karena aliran darah tidak lancar yang mengalir ke kepala atau ke bagian otak sehingga kepala terasa sakit. Dengan balsem cap beruang maka mampu melancarkan kembali aliran darah yang mengalir ke otak sehingga sakit pada kepala akan sembuh. - Mengurangi sakit pada penderita sakit gigi
Seorang yang sakit gigi bisa seolah-olah merasakan sakit pada sekujur tubuhnya. Karena sakit gigi sangat menyiksa. Sakit gigi yang anda rasakan bisa anda atasi dengan balsem gosok cap beruang. Panas yang ada pada balsem cap beruang akan membantu mengurangi nyeri dan rasa sakit karena energi panas yang didatangkan dari balsem cap beruang. - Pertolongan pertama pada muntah-muntah
Saat anda mengalami muntah-muntah maka gosokkan balsem gosok cap beruang sebagai langkah pertama untuk meringankan rasa mual serta memberikan kehangatan pada tubuh sehingga tidak akan terjadi muntah kembali. - Meringankan sakit perut karena diare
Sakit perut yang terjadi akibat diare seringkali terasa sangat sakit dan kram. Berikan balsem gosok cap beruang untuk mengatasi sakit perut yang terjadi akibat diare. - Mengobati bentol karena digigit serangga
Gigitan serangga menyebabkan bentol pada kulit bisa diatasi dengan balsem gosok cap beruang. Panasnya akan membantu mengatasi rasa gatal serta menyembuhkan kulit yang bentol. - Meringankan pusing kepala
Gunakan balsem cap beruang untuk meredakan pusing yang anda alami dengan menggosokkan di pelipis dahi. Biarkan panasnya meresap ke kulit sehingga akan membantu meringankan pusing yang dirasakan. - Mencegah mabuk perjalanan
Saat anda akan melaksanakan perjalanan jauh maka bawalah balsem gosok cap beruang untuk mencegah anda mengalami mabuk perjalanan. Aromanya yang menenangkan akan membantu merilekskan pikiran anda sehingga akan mencegah anda mengalami mabuk perjalanan. - Pertolongan pertama bagi penderita kolera
Balsem gosok cap beruang bisa menjadi penolong pertama penderita kolera. - Meringankan sakit dan nyeri otot
Nyeri otot yang terjadi dapat anda redakan dengan menggunakan balsem gosok cap beruang. Otot-otot akan kembali bekerja dengan normal dengan khasiat kandungan yang terdapat pada balsem otot cap beruang. - Mengobati luka bakar
Balsem otot cap beruang juga dapat mengobati luka bakar. Oleskan pada daerah yang terluka maka luka lama-lama akan mengering sehingga luka tertutup. - Meringankan bengkak karena benturan
Saat bagian tubuh anda yang bengkak akibat terkena benturan maka oleskan balsem otot cap beruang untuk meyembuhkannya. Bengkak yang terjadi karena otot yang cedera, otot yang cedera dapat disembuhkan kembali dengan kandungan yang ada pada balsem gosok cap beruang. - Meringankan gatal-gatal
Kulit anda gatal-gatal, maka oleskan balsem gosok cap beruang untuk meringankan rasa gatal yang terjadi sehingga gatal pada kulit akan hilang dan tergantikan dengan rasa hangat yang terjadi akibat kandungan dari balsem gosok cap beruang. - Mengobati lecet
Luka lecet akan cepat kering jika diolesi balsem gosok cap beruang. Kandungan balsem gosok cap beruang akan membantu mengeringkan luka serta menutup luka lecet. - Mengurangi sakit ulu hati
Jika anda mengalami rasa sakit pada bagain ulu hati maka oleskan balsem gosok cap beruang pada bagian dada sehingga akan membantu mengurangi rasa sakit dengan meresapnya kandungan balsem ke dalam kulit. - Membantu mengurangi batuk
Batuk yang mengganggu kesehatan anda bisa anda sembuhkan dengan balsem gosok cap beruang dengan mengoleskan pada leher. Rasa hangat akan membantu meredakan batuk serta mengurangi rasa sakit.
Kandungan balsem gosok cap beruang
Balsem gosok cap beruang mengandung resep obat herbal yang alami yang didapat dari alam Indonesia sendiri sehingga mempunyai khasiat yang manjur dalam mengobati berbagai penyakit. Kandungan yang terdapat pada balsem gosok cap beruang diantaranya ialah:
- Oleum cocos (minyak kelapa)
- Sereh
- Kayu putih
Itu merupakan bahan dasar yang digunakan, sementara kandungan lain yang terdapat pada balsem gosok cap beruang diantaranya seperti oleum terebintihinnae, piperes folium, zingiberis rhizoma dan cucuma rhizoma. Semua bahan berkhasiat untuk meredakan segala penyakit yang terjadi.
Keunggulan balsem gosok cap beruang
1. Kemasan praktis
Balsem gosok cap beruang memiliki kemasan yang kecil serta praktis dibawa kemana-mana sehingga tidak repot untuk dibawa dalam perjalanan sebagai teman anda dalam perjalanan jauh sehingga anda dapat membawanya dengan mudah. Kemasan yang kecil dapat dimasukkan ke dalam kantong atau tas tanpa memberikan efek beban yang berat. Kemasannya yang praktis juga bisa ditutup kembali setelah digunakan sehingga aman.
2. Aroma mint segar
Balsem cap beruang mempunyai aroma mint yang memberikan efek kesegaran pada kulit serta aroma mint dapat memberikan efek menenangkan pikiran sehingga anda menjadi lebih rileks. Aroma balsem gosok biasanya sangat tidak disukai oleh banyak orang, tetapi balsem gosok cap beruang yang memberikan aroma mint yang disukai oleh banyak orang.
3. Rasa yang lebih panas
Balsem gosok cap beruang mempunyai kandungan panas yang lebih tetapi tidak memberikan rasa panas yang membakar kulit. Panas yang dihasilkan mampu meringankan serta mengobati berbagai masalah serta keluhan kesehatan sehingga mengobati gejala yang sedang terjadi.
4. Tanpa efek samping
Balsem gosok cap beruang tidak memberikan efek samping jika digunakan karena terbuat dari bahan-bahan herbal alami sehingga aman digunakan untuk kesehatan tubuh anda. Pembuatannya tanpa menggunakan bahan-bahan kimia berbahaya sehingga anda akan merasa aman dalam penggunaan balsem ini.
5. Harga yang terjangkau
Balsem gosok cap beruang mempunyai banyak khasiat manfaat. Dengan manfaat yang banyak dibandingkan dengan harganya maka akan sangat terjangkau karena memang banyak sekali manfaat yang didapatkan.
Tersedia dalam ukuran:
- 15 gram
- 30 gram
Dapatkan Balsem cap Beruang ASLI hanya di Tokoina.com. GARANSI 100% ASLI. Hati-hati BARANG TIRUAN harga murah.
Produk khas Makassar yang lain: Minyak Kulit Lawang cap Merpati Putih.
Leave a Reply